Aoshima 1/24 AE86 Trueno (Sold Out)

Sold Out
  • Aoshima AE86 Trueno
    Aoshima AE86 Trueno
  • Aoshima AE86 body
    Aoshima AE86 body
  • Aoshima AE86 body
    Aoshima AE86 body
  • Aoshima AE86 parts 2
    Aoshima AE86 parts 2
  • Aoshima AE86 parts 1
    Aoshima AE86 parts 1

Aoshima 1/24 AE86 Trueno GT-APEX 85

Dimensi kotak 33x22x7.5 cm

Panjang 17.4cm

jarak antar as roda sekitar 10.5 cm

Satu hal yang paling menarik perhatian kami adalah kap mesin yang dicetak terpisah dari body. Setelah meneliti instruction sheet, ternyata kap mesin bisa dibuka-tutup dan didalamnya ada detail full engine. Aoshima terlihat serius mengalokasikan sejumlah besar part untuk menangkap detail ruang mesin sebaik mungkin.

Mesin tadi ditempel ke sisi bawah dan transmisi yang dicetak menyatu dengan chassis. Bagian tengah gardan dan pipa exhaust juga dicetak menyatu dengan chassis. Aoshima menyediakan petunjuk pengecatan khusus untuk chassis. Di sisi belakang ada differensial dan sistem suspensi di part terpisah yang cukup detil. Bahkan tersedia sepasang per keong dari logam untuk suspensi belakang. 

Kit ini dilengkapi dengan pre-cut masking untuk mempermudah pengecatan pinggiran jendela.